Posts

Showing posts from March, 2014

MANTAN TENAGA DALAM BELAJAR RUQYAH

Ilmu adalah sesuatu paling mulia yang disenangi oleh orang yang berminat; sesuatu paling utama yang dicari orang dengan bersungguh-sungguh; dan sesuatu paling berguna yang didapat oleh orang yang mau mengusahakannya. Amirul Mukminin Ali bin Abu Thalib  Radhiyallahu Anhu  pernah berkata kepada Kumail,  "Camkan apa yang aku katakan kepadamu. Manusia itu ada tiga macam. Pertama, orang berilmu yang rabbani. Kedua, orang berilmu yang masih tetap belajar di atas jalan keselamatan. Dan ketiga, orang jembel yang suka ikut-ikutan. Ia selalu mengikuti ke mana arah angin. Ia tidak mau berpe­doman pada cahaya ilmu, dan tidak berlindung pada pilar yang kokoh. Sesung­guhnya ilmu itu lebih baik daripada harta. Ilmu akan menjaga Anda, sedangkan harta,  Andalah yang harus menjaganya. Ilmu dapat mengembangkan amal,sedangkan harta itu berkurang karena dibelanjakan. Karya ilmu akan dikenang walaupun yang bersangkutan telah meninggal dunia, sedangkan karya harta akan hilang bersama meninggalnya orang

MERUQYAH JIN DHOLIM DARI GUNUNG JATI

Syuhada Hanafi Fikri namanya , anak berusia 7th ini mulai mengalami perubahan sikap pada dirinya 2 tahun yang lalu , ia suka terlihat sering melamun dan tertawa sendiri bahkan ketika KBM berlangsung di Sekolah Fikri sering sekali tertidur dan tidak menghiraukan pelajaran di Sekolah. Sampai Akhirnya Allah mempertemukan kami dengan Keluarganya tadi sore , pun fikri ketika kami datang tetap dlm keadaan tertidur, Kakenya bercerita bahwa ia sudah membawa berobat ke beberapa Habaib tapi tidak membawa perubahan.. Kami Mencoba menjelaskan kepada keluarganya bahwa , Semua Penyakit ada Obatnya jika caranya Sesuai dengan apa yang diRidhoi Allah. Kami Ajak mereka untuk Kembali Kepada Allah ,mentauhidkanNya dengan semurni murniya, Menjelaskan Perbedaan Ruqyah Syar'iyyah dan Ruqyah Syirkiyyah. Alhamdulilah dalam sesi 1 ini keluarganya menyambut da'wah ini dengan baik , bahkan ketika ana menyarankan agar gambar /poto poto dan patung di tiadakan di rumah sebelum ruqyah di mulai mereka segera m

JIN NGAKU ROH ANAKNYA

Image
Nailah Bahdar kemarin ada di klinik Ustad Johan arifin (team ruqyah Mojokerto) didatangi seorang ibu yg sejak 6 th selalu didatangi anak kecil yang katanya... Roh anaknya yg mati dulu Sampai2 "roh anaknya" itu bisa merasuk dalam tubuhnya.. Parahnya 6 thn keluarganya percaya- percaya saja sampai2 saat merasuki tubuh ibu itu jin ngaku2 roh anaknya minta macem2 bak anak kecil..minta dot susu ya ibu itu ngedot.. dan datangnya bisa setiap hari Jin saat kesurupan minta susu dot. Minta mainan anak kecil... Astagfirullah tipuan setan semua Jadi yang ngedot ya ibu itu.. Yang mainan anak2 kecil ya ibu itu Giiran diruqyah... Masih ngaku2 saya anaknya ibu ini.. Saya baik..bahkan istigfar...pula..,terakhir ngancam matikan ibu itu saat diruqyah... Lebay amat jin.. Saat kesurupan jin bilang Ampun..,aku baik..aku baik... aku anak ibu ..jangan sakiti aku...,cuman sayang tidak dilanjutkan ternyata sang Anak laki2 yang ikut ngantar masih percaya bahwa itu roh dan baik.. suami ibu itupun membawa

TEH RUQYAH HERBAL QHI DENGAN DATANG BULAN

KangAroon KdJati Aslmualaikum.. sekedar sharing pengalaman ,dengan harapan bermnfaat nih, buat akhwat pas mau datang bulan,biasanya badan pada pegel,punggung pd linu,pala cenut2,dan lain2 deh katanya[pengakuan biniku sih gitu]. pengalaman bini gini pas mau haidh,dah flek dikit ga jadi berulang ampe 2-3 hari.teriak badan pada sakit,pegel mua dll. ceritanya bagda sholat subuh ,ngaji,liatin bini kok ga enak men diliatnya.yg nguap lah,pegangin pinggang mulu kata sakit. Langsung ambil inisiatif. Ayo bu, baca 3 qul tiupin ke tangan usapin seluruh tubuh.tempel tapak kiri ke dada,tapak kanan ke perut .diperut putarin arah towaf.sambil trus baca fatehah. Saya ambil di punggung rata.putar towaf dan buang,,, pas awal pegang punggung tangan kerasa agak dingin cepet pegel.bacaan fatehah,3 qul,ayat qursi.baca tiup ke tangan usapin gitu aja trus... Sementara bini ngomong kata kedua tangan mrinding dan kesemutan, ''usap dan buang jauh bu..'' nggak lama begitu ga karasa dingin saya udah

TEH RUQYAH QHI UNTUK OBAT MATA DAN SUSAH MENINGGAL

Dari Mbahe Diskon Maasyaallah... pemakaian teh ruqyah untuk obat tetes mata selama 2 minggu... terakhir istri pakai kacamata minus 1,75...silinder 0,50 kata petugasnya silinder gak bisa turun atau hilang, tadi cek mata...silinder hilang...alhamdulillah... barokallah pak subur, Dari saudara Supri Yanto Assalamu'alaikum pak, saya salah satu konsumen teh ruqyah QHI. Ini sedikit cerita. Begini pak, kebetulan saya tinggal di Jakarta Timur (Pedati), singkat cerita teh tersebut dikonsumsi anakku (4 tahun), alhamdulillah mendingan kalo mlam tidak diganggu gitu2an deh. Begitu juga teh tersebut dikonsumsi oleh anak temanku yang sering nangis (mungkin diganggu) alhamdulilah sekarang sudah anteng. Nah ini lagi ada yang cukup menarik. Ada seorang nenek di tetangga RW saya, susah meninggalnya (tersiksa) berbulan2 sampai nenek bau busuk tapi ajalpun belum menjemputnya juga. Suatu hari cucu nenek tersebut mengeluh sama teman saya, maka teman saya baru ingat kalo teh ruqyah yg dikonsumsi anaknya si

SIHIR SIGIL

Image
Oleh Ustad : Muhammad Faizar  Ini alasan kenapa aku "mengurangi" menonton film favoritku,, NARUTO.. The SIGIL Istilah berasal dari sigillum Latin, yang berarti "segel", meskipun mungkin juga terkait dengan סגולה Ibrani ("SEGULAH" yang berarti "kata, tindakan, atau item efek spiritual"). Sigil mungkin memiliki bentuk abstrak, bergambar atau semi-abstrak... Penggunaan istilah ini berasal dari sihir Renaissance, yang pada masanya terinspirasi oleh tradisi magis kuno. Dalam upacara sihir abad pertengahan, sigil istilah sering digunakan untuk merujuk kepada tanda- tanda gaib yang mewakili berbagai malaikat dan setan yang mungkin dipanggil oleh paranormal,dan sebagainya. Buku-buku pelatihan sihir disebut "grimoires" yang sering terdapat halaman-halaman sigil tersebut. Sebuah daftar yang sangat terkenal adalah di Lesser Key Salomo, di mana sigils dari 72 pangeran dari hirarki neraka diberikan untuk digunakan penyihir. Sigils seperti itu diangg

RUQYAH SYAR'IYYAH VS AJIAN DUKUN

Oleh Ustad : Muhammad Faizar Tepat 5 hari sebelum keberangkatanku ke Bumi Kinanah thn 2012 yg lalu, Allah telah menunjukkan kebenaran janji-Nya kepadaku beserta masyarakat di desaku, bahwasannya kebatilan pastilah lenyap !!! ﻭﻗﻞ ﺟﺎﺀ ﺍﻟﺤﻖ ﻭ ﺯﻫﻖ ﺍﻟﺒﺎﻃﻞ ﺇﻥ ﺍﻟﺒﺎﻃﻞ ﻛﺎﻥ ﺯﻫﻮﻗﺎ "Dan katakanlah; 'Yang benar telah datang dan yg bathil telah lenyap.' Sesungguhnya sesuatu yg bathil itu PASTILAH LENYAP" (QS.Al-Israa':81 juz 15) Waktu itu pukul 02.00 dinihari WIB, bapak dibangunkan oleh suara deringan telfon dari tante yg kebetulan rumahnya beda RT dengan saya. "Mas, Izar dimana..? Ini ada anak SMA yg kesurupan, tolong suruh kesini sekarang." Kata tante saya dgn nada gugup. Beberapa menit kemudian, saya bergegas ke TKP bersama sepupu saya (Dzulfikar)... Saya melihat kerumunan orang di sebuah tempat yang gelap dekat "brug" (jembatan kecil)... Saya menduga itulah anak yg dimaksud, dan ternyata memang benar itulah anak SMA yg kesurupan, dan ia sedang ditangani

WASPADA SIHIR SUARA MELALUI TELFON

Oleh Ustad ; Muhammad Faizar Di era modern ini teknik sihir semakin berkembang dan divariasi seiring dengan pesatnya kemajuan teknologi yg ada, terbukti dengan adanya teknik sihir terbaru yg dgn izin Allah mampu mengenai sasaran melalui telfon, sms, bahkan chatting di FB... Untuk kali ini saya ingin sedikit membahas ttg teknik sihir yg dilancarkan melalui TELFON terlebih dahulu... Beberapa waktu lalu saya temukan ada beberapa orang teman di Kairo yg disihir melalui media HP, ia dibuat kacau hati dan fikirannya, ada yg dipalingkan perasaannya dari "suka" menjadi "benci", dari "semangat" menjadi "loyo", dari "ceria" menjadi "murung", dan dari "ramah" menjadi "gualaak"... Baiklah langsung saja pada intinya.. Pengertian sihir masmu' menurut syaikh Ahmad ar-Raghaby adalah : ﺳﺤﺮ ﻳﺪﺧﻞ ﻟﺠﺴﻢ ﺍﻹﻧﺴﺎﻥ ﻋﻦ ﻃﺮﻳﻖ ﺍﻷﺫﻥ ﻭ ﻳﺴﺘﻘﺮ ﻓﻲ ﺍﻟﺮﺃﺱ ﻟﻺﻏﻮﺍﺀ ﻭ ﺍﻟﻀﺮﺭ . "Sihir yg masuk ke tubuh manusia melalui jalur telinga/pendenga

KALAH RUPO MENANG BUPO

Oleh Ustad : Muhammad Faizar Itulah slogan dari orang-orang yg tdk mempunyai aqidah yg benar ! Sihir Asmara atau yg lbh dkenal dgn PELET sudah ada sejak ribuan thn yg lalu.. Hingga pada era modern ini pun sihir tsb msh tetap laris diamalkan oleh para PECUNDANG... Ada berbagai macam proses atau teknik utk melancarkan serangan PELET,,, Mohon maaf jka saya harus mensensor sbagian tekniknya, dikhawatirkan ada orang yg punya PENYAKIT HATI yg berusaha menjajalnya.. Caranya dgn mencari foto calon korban atau pakaian bekas korban, dgn satu catatan pakaian tsb pernah dipakai oleh si korban, lalu foto itu dibikinkan upacara sesuai dgn weton orang yg mau dipelet, stelah itu barulah acara dimulai, pada malam XX... Berdiri sambil menyiapkan upacara di tengah pekarangan, lalu membakar kemenyan agar para makhluk jahat dtng membantu, stelah itu membaca mantra pelet "bla bla bla.."......... Setelah slesai tulisi thalasim pada foto atau pakaian korban dgn "....." Dan dibakar dgn api.

APAKAH MINTA RUQYAH ITU TERCELA DAN TIDAK MASUK SURGA

Kadang fatwa ulama tidak selalu benar Syekh Shalah 'Abud di Masjid Nabawi, beliau menjelaskan maksud hadits 70ribu umat ini masuk surga tanpa hisab tanpa adzab. Sifat mereka tidak selalu minta ruqyah, tidak tathayyur (percaya khurafat), tidak berobat dengan kayy (besi panas), dan mereka selalu tawakkal kepada tuhan mereka. Maksud laa yastarquun adalah: mereka tidak bergantung kepada ruqyah orang lain, karena hal itu akan mengurangi tawakkal dan usaha. Selanjutnya Rosulullah SAW mengatakan bahwa pada umatnya terdapat tujuh puluh ribu orang yang masuk surga tanpa hisab dan tanpa adzab. Lalu beliau bangkit dan masuk ke dalam rumahnya. Sebagian sahabat berkata, “Barangkali mereka adalah para sahabat Rosulullah SAW”. Sedangkan sebagian yang lain berkata, “Barangkali mereka adalah orang-orang yang dilahirkan pada masa Islam. Sehingga mereka tak pernah berbuat syirik kepada Allah sedikitpun.” Berikutnya mereka menyebutkan beberapa kemungkinan yang lain. Mereka memberitahukan perkaranya ke

TAMU MEMBAWA AURA SIHIR

Kalwati Dewi ll Suatu ketika, beberapa hari yang lalu, untuk pertama kalinya saya kedatangan konsumen Teh QHI yang langsung datang ke rumah untuk membeli tehnya. Karena biasanya para konsumen hanya memesan lewat online saja. Tamu yang pertama kalinya ini saya harapkan juga tamu terakhir yang datang membawa aura gangguan sihir. Ia seorang muslimah, usianya 38 tahun, belum menikah. 2 Tokonya yang pernah laris sudah bangkrut. Ia datang mengucap salam, kami bersalaman, dan kami duduk brhadapan. Saat itu suami saya tidak ada di rumah, maka saya menemuinya sendirian. Baru saja ia duduk di depan saya... punggung saya merasakan berat, perut saya mual-mual serasa mau muntah, jantung deg-degan. Saya merasa ada yang tidak beres dengan wanita ini, dan saya berharap ia segera membeli teh tanpa basa-basi dan cepat pulang, karena saya benar2 merasa tidak nyaman berada di dekatnya Ternyata benar saja.... ia tidak segera membeli teh, tapi malah curhat panjang. Ia bercerita bahwa ia

TEHNIK MERUQYAH MASAL DENGAN BOM WAKTU

Image
Syuhada Hanafi Belajar dari Ust. Perdana Akhmad CARANYA CUKUP MUDAH .. NDAK PERLU SEMBELIH KERBAU / KAMBING / AYAM ATAU BAHKAN SE EKOR LALAT SEKALIPUN ...UNTUK BANGSA JIN Yang Ada malah Justru AQIDAH KITA LUNTUR DAN IBADAH YANG KITA LAKUKAN SELAMA INI JUSTRU TIDAK BERNILAI DIHADAPAN ALLAH SEDIKITPUN. ( Wal 'iyyadzubillah ) Langsung Saja.. Sebelum Membaca Ayat Ayat Ruqyah Di sarankan : Menda’wahkan Para Jin , Menjelaskan Esensi ia di ciptakan adalah hanya Untuk Beribadah Kepada Allah bukan untuk menggangu manusia dan seterusnya... Kemudian Peringatkan kepada Mereka Bahwa Apabila Kezoliman masih Mereka lakukan Maka Sy tidak bertanggung jawab atas apa yang akan menimpa kalian dan Rumah Rumah kalian.. Selanjutnya BUAT PROGRAM BOM TIMER JIN ZOLIM “ Berdo’a Kepada Allah dengan Khusyu ( tentunya dengan memenuhi Adab Adabnya ) “ Ya Allah Hamba Mohon Kepada Mu Yaa Rob , jadikan Ayat Kursi yang saya bacakan ini Menjadi Bom Waktu bagi mereka Jin zolim Yang Mencoba Mengganggu Manusia didalam R

DUKUN TIDAK BERHASIL MENYEMBUKAN KESURUPAN MASAL

Image
Ahyar Honestboy Kebenaran dan Kesesatan itu Mulai Terungkap Alhamdulillah.. akhirnya Allah mnunjukkan bahwa yg benar itu adalah benar dan yg salah itu memang salah. Pasti ada hikmah di setiap kejadian. Setelah menolak pengibatan ruqyah dan lebih memilih ke dukun (para non normal), melakukan berbagai ritual, dan mmemberikan sesembahan hewan untuk mengtasi kesurupan masal d SMP 22 Berau di Kampung Biatan Lempake, Kecamatan Biatan tidak membuahkan hasil. Bukannya hilang jin yang ada di dlm tubuh malah tambah kuat dan jumlah siswi yg kesurupa malah bertambah. Betapa tidak, setannya dikasih makan sih.. Tapi alhamdulillah sejumlah siswi yg bsempat kami ruqyah tdk ksurupan lagi. Yg ngobati pakai dukun, malah kambuh trus. Berkat hidyah dan petunjuk Allah azza wa jalla akhirnya 1 per 1 warga mulai meyakni pengobatan yg diaajarkan Nabi Muhammad, yakni Ruqyah Syar'iyyah. Setan memiliki tabiat jahat dan tidak ada yg dpt menghentikannya kecuali yg menciptakanny. Ruqyah syar'iyyah yg menggun

METODE DAKWAH QURANIC HEALING COMMUNITY ADALAH DAKWAH KULTURAL

Ustad : Perdana Akhmad Pengertian dakwah kultural adalah menanamkan nilai-nilai Islam dalam seluruh dimensi kehidupan dengan memperhatikan potensi dan kecenderungan manusia sebagai makhluk budaya. "Seperti halnya yang dilakukan Walisongo. Kita harus akui islamisasi nusantara bisa berhasil karena dai-dainya melakukan pendekatan kultural dalam berdakwah, bukan teologis," Walisongo menyebarkan syiar Islam di tanah Jawa melalui berbagai media budaya, seperti wayang, gamelan, dan tembang-tembang Jawa. Walisongo, memasukkan nilai ajaran Islam ke dalam media budaya, misalnya, tembang dolanan "Sluku-Sluku Bathok" yang sebenarnya berasal dari bahasa Arab dan mengandung ajaran keislaman. Begitu juga dakwah yang di emban kami Quranic Healing Community menggunakan dakwah kultural. Kultur masyarakat sekarang adalah masyarakat modern, sangat mempercayai ilmu pengetahuan dan teknologi. Betapa banyak umat islam tidak mengenal ruqyah karena sudah merasa sulit mempelajari ruqyah dika

TEHNIK BERTEMPUR DENGAN JIN

Oleh : Perdana Akhmad, S.Psi (Master Quranic Healing Technique) I. KISAH PERTEMPURAN RASULULLAH DENGAN JIN Kisah Baginda Bertempur dengan Jin ketika Isra’ Mi’raj Ketika Rasulullah terbang (dalam kisah Isra’ Mi’raj) dengan mengendarai Buraq dengan diampingi oleh malaikat Jibril, tiba-tiba beliau melihat Ifrit dari bangsa Jin yang mengejar beliau dengan semburan (energi) api, setiap Nabi menoleh beliau melihat Ifrit itu terbang membuntuti untuk mencelakakan Nabi dengan terus-menerus menyemburkan (energi) Api dari peralatan obor yang dibawah Jin Ifrit itu. Kemudian Jibril berkata: "Tidakkah aku ajarkan kepada anda beberapa kalimat, jika anda baca maka akan memadamkan apinya dan terbalik kepada wajahnya lalu dia binasa (hancur lebur)?" Kemudian Jibril AS memberitahukan doa tersebut kepada Rasulullah. Doa nya (kalimat sempurna/sakti): Maksud : Aku berlindung dengan wajah Allah yang Maha Mulia dan dengan Kalimat-Kalimat Allah yang Sempurna yang tidak ada “mela